27/11/2023
Penyakit yang Dapat Menyerang Orang Bertubuh Kurus
Diambil dari laman halodoc, dikatakan bahwa banyak orang percaya bahwa orang bertubuh kurus jarang sakit.
Padahal jika terlalu kurus juga tidak baik sebab penyakit-penyakit ini dapat menyerang mereka yang bertubuh kurus.
#1 Penyakit Jantung
Sakit Jantung? Iya. Jika kita beranggapan penyakit jantung hanya diidap oleh orang-orang yang memiliki berat badan berlebih, itu tidak benar,
Jurnal Annals of Internal Medicine menerbitkan penelitian mereka pada tahun 2015, menemukan bahwa orang dengan berat badan normal yang memiliki lemak di sekitar mereka lebih mungkin meninggal akibat penyakit kardiovaskuler dibandingkan orang yang kelebihan berat badan.
Apalagi, jika didampingi oleh gaya hidup yang buruk seperti pola makan sembarangan, alkohol dan rokok, tidak berolahraga.
Di sisi lain, rupanya metabolisme tinggi yang dimiliki orang bertubuh kurus bisa membuat lemak berkumpul di tempat yang salah, seperti jantung atau hati.
#2 Diabetes
Lagi-lagi penyakit yang identik dengan orang yang kelebihan berat badan. Memang 90 persen orang dengan diabetes tipe 2 cenderung memiliki berat badan yang berlebih.
Namun, mereka yang bertubuh kurus juga dapat berisiko mengidap penyakit ini. Kondisi ini bisa saja disebabkan karena kebiasaan makan yang buruk, stres dan kurang olahraga.
Dengan pola hidup yang tidak sehat, Lemak viseral yang tersembunyi dapat menyebabkan peradangan yang memengaruhi kinerja hati dan pankreas sehingga menurunkan sensitivitas insulin dan meningkatkan risiko diabetes tipe 2.
https://www.susuproup.shop/orderiniii1
https://www.susuproup.shop/orderiniii1
https://www.susuproup.shop/orderiniii1