07/01/2026
Promil itu bukan lomba siapa paling kuat nahan pantangan. Kalau tubuh terus dipaksa, yang terjadi justru makin jauh dari hasil. Tubuh hanya mau “bereproduksi” saat merasa aman, cukup energi, dan tenang.
Saat stres tinggi, kurang tidur, dan terlalu banyak tekanan, tubuh memilih bertahan hidup bukan hamil. Promil yang sehat itu terasa lebih ringan dijalani, bukan bikin lelah, emosi naik turun, atau siklus makin kacau. Ingat, tenang bukan berarti malas. Lembut ke tubuh justru bikin peluang hamil lebih besar.
👉 Follow untuk edukasi promil lainnya