03/08/2018
Nodule Acne adalah jerawat yang lebih parah dari 4 jenis jerawat sebelumnya.
Penyebab: Nodul terjadi karena folikel yang tersumbat mengalami infeksi, iritasi, dan tumbuh menjadi lebih besar. Dari luar jerawat ini akan terlihat seperti benjolan yang membesar yang terkadang di sertai radang di sekitarnya. Jerawat nodule juga biasanya sakit jika di sentuh.
Berbeda dengan papula dan pustula, jerawat nodul ini tumbuh lebih dalam ke bawah kulit. Karena jenis jerawat ini tumbuh jauh ke dalam kulit, maka untuk penangannya juga menjadi lebih kompleks dan memakan waktu relatif lama.
Untuk menyembuhkan jerawat nodule haruslah mendapat bantuan dari tenaga medis atau dokter mengingat jerawat ini cukup dalam menembus kulit.
ALYA AESTHETIC CENTER
One stop beauty solution for you…
For Appointment please contact :
☎ 021-788 39773
📲 0823 1111 0600
📲 0813-9009-0070
📍Alya Esthetic Center
🏠Jl. Rawa bambu raya Blok A no. 7 B, pasar minggu. Jakarta Selatan
Alya Esthetic Center