14/11/2021
Apakah mengkonsumsi sayuran hijau dapat meningkatkan memori otak pada anak?
FAKTA. Sayuran hijau memiliki cukup kandungan vitamin K dan E yang memiliki peran dalam perkembangan kognitif otak. Dan masa anak – anak adalah masa yang tepat dalam memantau perkembangan memori, sebab jika telah dewasa maka vitamin tersebut hanya membantu pencegahan penyakit bukan untuk membantu menaikkan kapasitas memori.