18/01/2026
Pada hari Senin, 12 Januari 2026, RSK Bedah Ropanasuri secara resmi menerima Sertifikat Penghargaan dari BPJS Kesehatan. Penghargaan ini diraih atas komitmen rumah sakit dalam mengimplementasikan integrasi berbagai sistem digital, mulai dari Sistem Antrean Online, Integrasi Sistem Klaim, serta penerapan E-SEP yang mencakup fitur Finger Print dan Frista, hingga implementasi Bridging Farmasi.Β Penghargaan ini merupakan motivasi bagi seluruh manajemen dan staf untuk selalu memberikan layanan terbaik dan profesional bagi masyarakat Kota Padang dan sekitarnya.
Salam sehat,
RSK Bedah Ropanasuri
_____________________________________
π Jl. Aur No. 8 Ujung Gurun, Kec. Padang Barat, Kota Padang
π (0751) 31938 / (0751) 33854
π ropanasuri.com
π§ rskbropanasuri@gmail.com
π₯ Pendaftaran Poliklinik Online : Ketik βππππ§ππ₯β kirim ke π¬π΄ππ π²π²π¬π¬ π¬ππ― via WhatsApp