rumahkonsul.id

rumahkonsul.id Rumahkonsul.id adalah layanan pengembangan diri dan karir yang berbasis psikologi dan teknologi. kam

13/11/2025

Kamu lagi merasa obrolan di kepala lebih seru nih?
Kalo iya, mungkin kamu tipe Thinking Introvert nih!

Introvert satu ini bukan cuma s**a menyendiri, tapi lebih karena asik dengan pikirannya sendiri seperti punya ruang internal khusus untuk diri sendiri.

Nah, Thinking introvert ini bisa mengajarkan kita untuk menghargai ruang yang kita punya. Ini adalah bagian dari proses kita mengenali dan memahami emosi diri.

Jadi, jangan terburu-buru juga ya mengenali tipe introvert ini "anti-sosial", karena introvert ada banyak tipenya loh!!

Yuk, kita bahas lagi! βœ…βœ…βœ…
Untuk kamu yang butuh teman bicara profesional:
πŸ“©
πŸ“ž 0813-2227-6321 | 0856-7864-176


08/11/2025

Konsistensi nggak tumbuh dari niat yang sesaat, tapi dari alasan yang kuat. Kalau kamu cuma β€œpengen berubah”, kamu akan mudah menyerah. Tapi kalau kamu tahu kenapa kamu harus berubah, kamu akan terus jalan meski capek.
Bulan baru kembali datang,
semoga kali ini kamu berjalan lebih pelan,
tapi dengan hati yang lebih tenang. πŸŒ™
Untuk kamu yang butuh teman bicara profesional:
πŸ“©
πŸ“ž 0813-2227-6321 | 0856-7864-176



04/11/2025

Haii kamu..πŸ˜‡

Apakah kamu pernah mengalami anxiety saat suasana tenang dan tidak banyak distraksi?

Keadaan ini menjadi hal umum yang sering dialami banyak orang. Ketika pikiran mulai khawatir tanpa adanya gangguan, itu sinyal bahwa tubuh dan pikiran membutuhkan perhatian khusus. Untuk itu penting memahami bahwa perasaan tersebut normal dan bukan kelemahan.

Cobalah untuk memberi diri waktu memeluk perasaan tersebut dan mengupayakan ruang untuk menyembuhkan diri. Setiap langkah kecil dalam mengenali dan mengelola anxiety adalah awal dari keberanian dan kekuatan yang kamu miliki.
☺️✨

Untuk kamu yang butuh teman bicara profesional:
πŸ“©
πŸ“ž 0813-2227-6321 | 0856-7864-176


03/11/2025

Tidur bukan cuma soal lama atau singkat, tapi juga soal kualitas dan pola tidur kita.

Nggak selalu tidur lama berarti malas, dan nggak semua tidur singkat itu baik. Kalau jam tidur kita berubah-ubah, itu juga bisa berpengaruh banyak hal dalam tubuh kita.😌

Salah satunya, waktu tidur yang kurang juga bisa meningkatkan jumlah konsumsi makanan yang kita konsumsi dengan jenis makanan tinggi kalori loh..

Yuk, jaga pola tidur supaya badan tetap sehat dan makan kita pun lebih baik!!πŸ’ͺπŸ’ͺ

Ingat, tubuh perlu istirahat yang cukup supaya bisa jaga energi dan mood setiap hari.
Untuk kamu yang butuh teman bicara profesional:
πŸ“©
πŸ“ž 0813-2227-6321 | 0856-7864-176


29/10/2025

Terkadang, dalam kehidupan, jarak dan perpisahan menjadi jalan agar kita bisa lebih menghargai arti keluarga dan kebahagiaan yang sesungguhnya.

Keluarga bukan hanya soal jarak atau tinggal berjauhan, tapi tentang cinta yang selalu terhubung. Walaupun keluarga tidak selalu bersama, masing-masing dari kita bisa menemukan kebahagiaan dan arti hidupnya sendiri, karena ikatan itu nggak pernah hilang.

Saat kita saling mendukung, saling menghormati, dan tetap peduli, berpisah memang bikin kita belajar tentang kekuatan dan jarak, tapi juga tentang dewasa ini. Ingat, kebahagiaan itu nggak pernah hilang, itu ada di setiap momen kita merayakan cinta keluarga yang tak pernah pudar walaupun dengan cara yang berbeda. Karena pada akhirnya, keluarga adalah tempat cinta dan harapan yang selalu pulang, apapun yang terjadi.
Untuk kamu yang butuh teman bicara profesional:
πŸ“©
πŸ“ž 0813-2227-6321 | 0856-7864-176


27/10/2025

Overthinking nggak bikin masalah selesai, tapi kadang kita melakukannya karena cuma itu cara kita merasa punya kendali. Pelan-pelan belajar percaya… sama waktu, dan sama diri sendiri.
Untuk kamu yang butuh teman bicara profesional:
πŸ“©
πŸ“ž 0813-2227-6321 | 0856-7864-176

26/10/2025

Kadang kita lupa berhenti.
Lupa menikmati hal sederhana yang sebenarnya bikin hati lega.
Langit berubah warna setiap hari, tapi kita sering melewatkannya.

Hari ini, kalau kamu bisa…
pelan sebentar.
Tarik napas.
Lihat sekeliling.

Kamu sudah bertahan sejauh ini.
Dan itu pantas dirayakan. πŸŒ…

Kalau kamu sedang lelah, semoga semesta peluk kamu lewat ketenangan kecil yang kamu temukan hari ini. 🀍
Untuk kamu yang butuh teman bicara profesional:
πŸ“©
πŸ“ž 0813-2227-6321 | 0856-7864-176


24/10/2025

Kadang kita pura-pura nggak ngerasa apa-apa. Tersenyum, bercanda, seolah semuanya baik-baik aja. Padahal di dalam hati… masih ada yang belum selesai.

Kita bilang β€œaku udah biasa,” padahal cuma menolak perasaan sendiri. Karena mengakuinya terasa terlalu berat.

Tapi tahu nggak? Denial nggak pernah benar-benar menyembuhkan. Yang menyembuhkan adalah saat kamu berani bilang : β€œYa, aku sedih. Aku kecewa. Aku belum baik-baik aja.”

Nggak apa-apa merasa. Itu bukan lemah, itu tanda kamu manusia.
Untuk kamu yang butuh teman bicara profesional:
πŸ“©
πŸ“ž 0813-2227-6321 | 0856-7864-176

20/10/2025

Terima kasih sudah merawat diri dengan baik, baik secara mental maupun fisik. Merawat kesehatan mental adalah langkah awal untuk hidup yang lebih bahagia dan bermakna. Saat kamu menjaga diri sendiri dengan cinta, kamu juga akan lebih mampu merawat orang-orang yang kamu kasihi dengan sepenuh hati.

Jangan lupa, self-care bukan hanya tentang penampilan, tapi juga tentang menjaga kesehatan jiwa. Mulailah hari ini dengan memberi perhatian yang layak untuk dirimu sendiri.
Untuk kamu yang butuh teman bicara profesional:
πŸ“©
πŸ“ž 0813-2227-6321 | 0856-7864-176


Β 

18/10/2025

Address

Jalan Cantel Baru 3D
Yogyakarta City

Opening Hours

Monday 10:00 - 18:00
Tuesday 10:00 - 18:00
Wednesday 10:00 - 18:00
Thursday 10:00 - 18:00
Friday 10:00 - 18:00
Saturday 10:00 - 18:00
Sunday 10:00 - 18:00

Telephone

+6287830315305

Alerts

Be the first to know and let us send you an email when rumahkonsul.id posts news and promotions. Your email address will not be used for any other purpose, and you can unsubscribe at any time.

Contact The Practice

Send a message to rumahkonsul.id:

Share

Share on Facebook Share on Twitter Share on LinkedIn
Share on Pinterest Share on Reddit Share via Email
Share on WhatsApp Share on Instagram Share on Telegram